Our social:

Wednesday, July 20, 2016

Cara install XFCE desktop di arch linux

kali ini saya akan share bagaimana menginstall xfce desktop di arch linux, lumayan lah buat referensi pindah DE bagi pengguna linux sejati saya terangkan dulu ya mengenai xfce desktop klo mau liat lebih lengkap cari di mbah google definisi nya

Xfce adalah salah satu lingkungan desktop seperti KDE atau GNOME untuk platform Unix dan platform mirip Unix, seperti Linux, Solaris atau BSD. Konfugurasi terutama menggunakan maus dimana configuration files tidak ditampilkan untuk pengguna biasa.
Fitur:
  • Ringan pada sumber daya dari yang lain seperti DE (KDE, GNOME).
  • Sebagian besar pengaturan  GUI.
  • Xfwm memiliki built-in compositor opsional yang memungkinkan untuk transparansi yang benar dan semua manfaat dari akselerasi GPU.
  • Ia bekerja besar dengan beberapa monitor.
  • dan sebagainya.. cari lgi aja di mbah google
Situs resmi:
http://www.xfce.org/

Nah langsung saja :

Buka Terminal :
Instalasi xfce pada arch linux
$ sudo pacman -S xfce4
 untuk paket tambahannya :
$ sudo pacman -S xfce4-goodies lxdm
dan software yang anda butuhkan ..
Setelah Instalasi, jika Anda belum pernah menggunakan login manager:
$ sudo systemctl enable lxdm
kemudian restart
Anda akan login ke lxdm, kemudian pilih sesi-xfce.
selesai untuk mengkonfigurasi nya saya nanti akan menulis di pos berikutnya
berikut ini lah tampilan xfce dekstop saya :




sumber:

0 comments:

Post a Comment